Erdogan dan Imran Khan Kutuk Teror di Masjid Selandia Baru, Kapan Jokowi?

 

Aksi teror di dua masjid di Selandia Baru langsung direspons dua pemimpin negara yang penduduknya mayoritas Islam. Mereka adalah Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Perdana Menteri Pakistan Imran Khan.

 

Keduanya mengutuk keras dan menyebutnya sebagai “serangan teror” pada aksi yang menewaskan 40 orang pada Jumat (15/3) itu.

Perdana Menteri Pakistan Imran Khan dalam akun twitternya @ImranKhanPTI menulis:

Shocked and strongly condemn the Christchurch, New Zealand, terrorist attack on mosques. This reaffirms what we have always maintained: that terrorism does not have a religion. Prayers go to the victims and their families.

 

Terkejut dan mengecam keras Christchurch, Selandia Baru, serangan teroris terhadap masjid. Ini menegaskan kembali apa yang selalu kita pertahankan: bahwa terorisme tidak memiliki agama. Doa kepada para korban dan keluarga mereka.

 

Sementara itu, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dalam akun twitternya @Recep Tayyip Erdogan menyatakan:

I strongly condemn the terror attack against the Al Noor Mosque in #NewZealand and Muslim worshippers. May Allah have mercy on the victims and grant a speedy recovery to the wounded.

Saya sangat mengutuk serangan teror terhadap Masjid Al Noor di #NewZealand dan jamaah Muslim. Semoga Allah mengampuni para korban dan memberikan pemulihan cepat bagi yang terluka

 

Akankah Presiden Indonesia Joko Widodo juga segera memberikan pernyataannya? Kita tunggu.

Erdogan dan Imran Khan Kutuk Teror di Masjid Selandia Baru, Kapan Jokowi?

 

Aksi teror di dua masjid di Selandia Baru langsung direspons dua pemimpin negara yang penduduknya mayoritas Islam. Mereka adalah Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Perdana Menteri Pakistan Imran Khan.

Keduanya mengutuk keras dan menyebutnya sebagai “serangan teror” pada aksi yang menewaskan 40 orang pada Jumat (15/3) itu.

 

Perdana Menteri Pakistan Imran Khan dalam akun twitternya @ImranKhanPTI menulis:

 

Shocked and strongly condemn the Christchurch, New Zealand, terrorist attack on mosques. This reaffirms what we have always maintained: that terrorism does not have a religion. Prayers go to the victims and their families.

 

Terkejut dan mengecam keras Christchurch, Selandia Baru, serangan teroris terhadap masjid. Ini menegaskan kembali apa yang selalu kita pertahankan: bahwa terorisme tidak memiliki agama. Doa kepada para korban dan keluarga mereka.

 

 

Sementara itu, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dalam akun twitternya @Recep Tayyip Erdogan menyatakan:

I strongly condemn the terror attack against the Al Noor Mosque in #NewZealand and Muslim worshippers. May Allah have mercy on the victims and grant a speedy recovery to the wounded.

Saya sangat mengutuk serangan teror terhadap Masjid Al Noor di #NewZealand dan jamaah Muslim. Semoga Allah mengampuni para korban dan memberikan pemulihan cepat bagi yang terluka

Akankah Presiden Indonesia Joko Widodo juga segera memberikan pernyataannya? Kita tunggu.